News

Open Bidding Eselon II Akan segera Dilakukan

173
×

Open Bidding Eselon II Akan segera Dilakukan

Sebarkan artikel ini
Open Bidding Eselon II Akan segera Dilakukan

KOTA TASIKMALAYA (CAMEON) – Pemerintah Kota Tasikmalaya akan segera membuka seleksi jabatan eselon dua secara terbuka dan jabatan sekda.

Wali Kota Tasikmalaya, H Budi Budiman, mengatakan, lelang jabatan sekda dan eselon dua yang masih kosong akan segera dilakukan. “Kami tinggal menunggu proses keputusan dari Mendagri karena semua itu harus berdasarkan peraturan dan Undang-undang ASN,” katanya  di Hotel Bumi Nusantara Pangandaran, Jumat (28/4/2017).

“Kami berjanji sambil menunggu proses lelang jabatan sekretaris daerah yang mengalami kekosongan, pelayanan di Pemkot tidak akan berhenti karena ada pejabat sementara yang akan mengisi kekosongan itu,” pungkasnya. (Edi Mulyana)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *